Pertempuran Lützen (1632)
Tampilan
Pertempuran Lützen | |||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Bagian dari Perang Tiga Puluh Tahun | |||||||
Pertempuran | |||||||
| |||||||
Pihak terlibat | |||||||
Swedia Negara-negara Jerman Protestan |
Kekaisaran Romawi Suci Liga Katolik | ||||||
Tokoh dan pemimpin | |||||||
Gustavus Adolphus Bernhard of Saxe-Weimar Dodo Knyphausen |
Albrecht von Wallenstein Gottfried zu Pappenheim Heinrich Holck | ||||||
Kekuatan | |||||||
12.800 infantri 6.200 kavaleri 60 senapan |
10.000 infantri 7.000 kavaleri plus 3.000 infantri dan 2.000 kavaleri yang tiba 24 senapan | ||||||
Korban | |||||||
3.400 tewas 1.600 terluka atau hilang |
Pertempuran Lützen adalah salah satu pertempuran penting pada Perang Tiga Puluh Tahun. Pertempuran ini terjadi antara Swedia dan negara-negara Jerman Protestan melawan Kekaisaran Romawi Suci dan Liga Katolik. Pertempuran ini dimenangkan oleh Swedia. Namun, raja Swedia Gustavus Adolphus gugur dalam pertempuran ini.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- Brzezinski, Richard (2001). Lützen 1632. London: Osprey Publishing. ISBN 1-85532-552-7.
- Weir, William. 50 Battles That Changed the World: The Conflicts That Most Influenced the Course of History. Savage, Md: Barnes and Noble Books. ISBN 0-7607-6609-6.