Lompat ke isi

Philip S. Davidson

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Philip S. Davidson
Lahir24 Agustus 1960 (umur 64)
Cincinnati, Ohio
PengabdianAmerika Serikat
Dinas/cabangAngkatan Laut Amerika Serikat
Lama dinas1982–kini
PangkatLaksamana
KomandanUnited States Indo-Pacific Command
United States Fleet Forces Command
United States Sixth Fleet
Carrier Strike Group 8
USS Gettysburg
USS Taylor
Perang/pertempuranPerang Teluk
PenghargaanNavy Distinguished Service Medal (2)
Defense Superior Service Medal (2)
Legion of Merit (6)

Philip Scot Davidson (lahir 24 Agustus 1960) adalah seorang laksamana bintang empat dalam Angkatan Laut Amerika Serikat yang kini menjabat sebagai panglima ke-25 dari Komando Indo-Pasifik Amerika Serikat sejak 30 Mei 2018. Ia sebelumnya menjabat sebagai panglima Komando Pasukan Armada Amerika Serikat dan Komando Utara Pasukan Angkatan Laut Amerika Serikat dari 2014 sampai 2018. Davidson berasal dari St. Louis, Missouri, dan merupakan angkatan tahun 1982 dari Akademi Angkatan Laut Amerika Serikat.

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]