Portal:Jepang/Gambar Pilihan/14 2010
Tampilan
Istana Nagoya (名古屋城 , Nagoya-jō) adalah istana yang terletak di kota Nagoya, Prefektur Aichi. Di sekeliling istana terdapat Taman Meijō. Istana ini merupakan tempat kediaman Keluarga Tokugawa-Owari selama 17 generasi. Istana Nagoya disebut-sebut sebagai salah satu dari tiga istana terbaik di Jepang yang pernah dibangun Kato Kiyomasa dan Tōdō Takatora.