Portal:Korea/Artikel Pilihan/10 2008
Tampilan
Raja Sejong atau disebut dengan Raja Sejong yang Agung (Sejong Daewang) (6 Mei 1397 – 18 Mei 1450, berkuasa 1418 - 1450) adalah raja ke 4 dari Dinasti Choson Korea. Raja Sejong sangat terkenal karena jasanya dalam menciptakan abjad Korea, Hangul yang menggantikan penggunaan Hanja. Raja Sejong adalah raja Korea ke 2 yang menggunakan mendapatkan nama yang Agung setelah Raja Gwanggaeto dari Kerajaan Koguryo.