Potenza S.C.
Tampilan
Nama lengkap | Potenza Sport Club SRL | ||
---|---|---|---|
Julukan | Rossoblù (Merah-Biru); Leoni (Singa) | ||
Berdiri | 2004 | ||
Dibubarkan | 2011 | ||
Stadion | Stadio Alfredo Viviani, Potenza, Italia (Kapasitas: 4,997) | ||
Ketua | Giuseppe Postiglione | ||
Manajer | Carmine Gautieri | ||
Liga | Serie C1/B | ||
2006-07 | Serie C2/C, 3rd | ||
|
Potenza Sport Club adalah sebuah klub sepak bola Italia, dari kota Potenza, Basilicata, yang berdiri pada 2004 sebagai A.S.C. Potenza, setelah merger antara A.S.C. Potenza yang lama (berdiri pada 1983) dan F.C. Potenza (berdiri pada 1921 dan sebelumnya dikenal dengan nama Potenza S.C.), kemudian mengubah namanya menjadi Potenza S.C. pada 2006. Potenza sekarang bermain di Seri C1. Warna seragamnya merah dan biru.
Potenza promosi ke Serie C1 pada 18 Juni 2007 dengan mengalahkan Benevento di final playoff Seri C2. Potenza pernah berlaga di lima musim Serie B dari 1963-64 sampai 1967-68.