Lompat ke isi

Prasasti Pagaruyung V

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Prasasti Pagaruyuang V adalah salah satu prasasti yang ditemukan di di Sumatera Barat.[1] Prasasti tersebut diperkirakan berasal dari zaman kekuasaan Raja Adityawarman, yakni pada abad ke-14.[1] Prasasti tersebut ditulis dalam huruf bahasa Jawa kuno.[1][2] Prasasti tersebut ditemukan di Ponggongan, Lasi, Agam,[3][4] kemudian dibawa ke Pagaruyung, Tanah Data.[3]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ a b c Utomo, Bambang Budi (2007). Prasasti-prasasti Sumatra. Pusat Penelitian dan Pengembangan Arkeologi Nasional, Badan Pengembangan Sumberdaya Kebudayaan dan Pariwisata, Departemen Kebudayaan dan Pariwisata. hlm. 70. 
  2. ^ Kozok, Uli (2015). A 14th Century Malay Code of Laws: The Nitisarasamuccaya. Singapore: Institute of Southeast Asian Studies. hlm. 37. ISBN 9789814459747. 
  3. ^ a b Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama :2
  4. ^ Lembaga Kerapatan Adat Alam Minangkabau Sumatera Barat (2000). Bunga rampai pengetahuan adat Minangkabau. Yayasan Sako Batuah. hlm. 169.