Pulau Ukatnyy
Tampilan
Ukatnyy
Остров Укатный Ukatny | |
---|---|
Pulau yang disengketakan | |
Koordinat: 45°55′28″N 49°34′40″E / 45.92444°N 49.57778°E | |
Laut | Laut Kaspia |
Status | Pulau sengketa |
Negara | Rusia / Kazakhstan |
Luas | |
• Total | 14,9 km2 (58 sq mi) |
Ukatnyy atau Ukatny adalah sebuah pulau di Laut Kaspia bagian utara. Letaknya di ujung timur muara Sungai Volga.[1][2]
Pulau Ukatnyy memiliki panjang 6,2 km dan lebar maksimum 4,3 km. Itu terletak di daerah penghasil minyak lepas pantai. Pulau ini diperebutkan oleh Rusia dan Kazakhstan.[3] Menurut Rusia secara administratif pulau ini termasuk dalam Oblast Astrakhan di Federasi Rusia, namun Kazakhstan menganggap pulau itu adalah bagian dari wilayah bersejarahnya dan memasukkannya ke dalam Wilayah Atyrau.[4]