Putri Sophia dari Britania Raya
Tampilan
Putri Sophia | |||||
---|---|---|---|---|---|
Kelahiran | Buckingham House, London, Kerajaan Britania Raya | 3 November 1777||||
Kematian | 27 Mei 1848 Istana Kensington, London, Perserikatan Kerajaan Britania Raya dan Irlandia | (umur 70)||||
Pemakaman | 6 Juni 1848 Pemakaman Kensal Green, London | ||||
| |||||
Wangsa | Hanover | ||||
Ayah | George III | ||||
Ibu | Charlotte dari Mecklenburg-Strelitz | ||||
Tanda tangan |
Putri Sophia (Sophia Matilda; 3 November 1777 – 27 Mei 1848) adalah anak kedua belas dan putri kelima Raja George III dan Ratu Charlotte. Sophia mungkin paling dikenal karena rumor seputar anak haram yang dia lahirkan saat masih muda.
Awal kehidupan
[sunting | sunting sumber]Putri Sophia lahir di Rumah Buckingham, London pada tanggal 3 November 1777, anak keduabelas dan putri kelima dari Raa George III dan Queen Charlotte.[1][2]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Fraser 2004, hlm. 53.
- ^ Weir 2008, hlm. 299.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]Wikimedia Commons memiliki media mengenai Princess Sophia of the United Kingdom.