Lompat ke isi

Rino Fisichella

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Rino Fisichella
Presiden Dewan Kepausan untuk Promosi Evangelisasi Baru
Fisichella pada 2006.
GerejaGereja Katolik Roma
Penunjukan30 June 2010
Jabatan lain
Imamat
Tahbisan imam
13 Maret 1976
oleh Ugo Poletti
Tahbisan uskup
12 September 1998
oleh Camillo Ruini
Informasi pribadi
Nama lahirSalvatore Fisichella
Lahir25 Agustus 1951 (umur 73)
Codogno, Lodi, Italia
Jabatan sebelumnya
AlmamaterUniversitas Kepausan Gregorian
LambangLambang Rino Fisichella

Salvatore Fisichella (lahir 25 Agustus 1951), yang lebih dikenal sebagai Rino Fisichella, adalah seorang prelatus Gereja Katolik Roma dengan pangkat uskup agung. Ia adalah Presiden Dewan Kepausan untuk Promosi Evangelisasi Baru. Ia sebelumnya menjabat sebagai Presiden Akademi Kepausan untuk Kehidupan.

Fisichella berkerabat dengan keluarga bangsawan Italia bernama sama, yang menjadi bagian dari kebangsawanan Sisilia, dan lambang gerejawinya terinspirasi oleh lambang keluarganya.[1][2]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Stemma Mons. Fisichella", Forum dell'Istituto Araldico Genealogico Italiano (dalam bahasa Italia), 2008-06-21, diakses tanggal 2021-02-04 
  2. ^ Paticchio, Vincenzo (2016-05-20), "Mons. Rino Fisichella" (PDF), Trinità e Liberazione (dalam bahasa Italia), hlm. 22–25, diakses tanggal 2021-02-04