Rob Bottin
Tampilan
Rob Bottin | |
---|---|
Lahir | 01 April 1959 El Monte, California |
Pekerjaan | Pembuat efek tata rias khusus |
Tahun aktif | 1976-2002 |
Tinggi | 6 ft 5 in (196 cm) |
| |
Robin R. Bottin[1] (lahir 1 April 1959) adalah seorang pembuat efek tata rias khusus asal Amerika Serikat. Dikenal atas kolaborasinya dengan para sutradara John Carpenter, Paul Verhoeven dan David Fincher, Bottin berkarya dengan Carpenter pada The Fog dan The Thing, dengan Verhoeven pada RoboCop, Total Recall dan Basic Instinct, dan dengan Fincher pada Se7en dan Fight Club. Karya-karya film lainnya meliputi Legend, Innerspace dan Fear and Loathing in Las Vegas.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ According to the State of California. California Birth Index, 1905–1995. Center for Health Statistics, California Department of Health Services, Sacramento, California. At Ancestry.com
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Rob Bottin di IMDb (dalam bahasa Inggris)