Lompat ke isi

Ron-Robert Zieler

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Ron-Robert Zieler
Zieler bersama VfB Stuttgart pada tahun 2017
Informasi pribadi
Nama lengkap Ron-Robert Zieler[1]
Tanggal lahir 12 Februari 1989 (umur 35)
Tempat lahir Cologne, Jerman Barat
Tinggi 1,88 m (6 ft 2 in)[2][3]
Posisi bermain Penjaga Gawang
Informasi klub
Klub saat ini Hannover 96
Nomor 1
Karier junior
1994–1999 SCB Viktoria Köln
1999–2005 1. FC Köln
2005–2008 Manchester United
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2008–2010 Manchester United 0 (0)
2008–2009Northampton Town (loan) 2 (0)
2010–2011 Hannover 96 II 15 (0)
2010–2016 Hannover 96 185 (0)
2016–2017 Leicester City 9 (0)
2017–2019 VfB Stuttgart 68 (0)
2019– Hannover 96 103 (0)
Tim nasional
2004–2005 Jerman U-16 5 (0)
2005–2006 Jerman U-17 11 (0)
2007 Jerman U-18 1 (0)
2008 Jerman U-19 10 (0)
2009 Jerman U-20 5 (0)
2011–2015 Jerman 6 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 10 November 2023

Ron-Robert Zieler (lahir 12 Februari 1989) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Jerman yang bermain untuk klub Hannover 96 pada posisi penjaga gawang.[4] Ia juga termasuk dalam skuad tim Nasional Jerman yang tampil pada Piala Eropa 2012 di Polandia-Ukraina.[5]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "2014 FIFA World Cup Brazil: List of Players" (PDF). FIFA. 11 Juni 2014. hlm. 16. Diakses tanggal 11 Juni 2014. 
  2. ^ Rollin, Glenda; Rollin, Jack, ed. (2009). Sky Sports Football Yearbook 2009–2010. Headline. hlm. 502. ISBN 978-0-7553-1948-0. 
  3. ^ Hugman, Barry J. (2009). The PFA Footballers Who's Who 2009–10. Edinburgh: Mainstream Publishing. hlm. 452. ISBN 978-1-84596-474-0. 
  4. ^ "Zieler verlängert bis 2015". hannover96.de (dalam bahasa German). Hannover 96. 24 Juni 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-10-01. Diakses tanggal 8 September 2011. 
  5. ^ "Ron-Robert Zieler verpflichtet". hannover96.de (dalam bahasa German). Hannover 96. 22 April 2010. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-04-01. Diakses tanggal 22 April 2010. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]