Rumhardjono
Tampilan
Rumhardjono (13 April 1939 - Jakarta, 19 September 2007) merupakan seorang wartawan berkebangsaan Indonesia. Dia menjadikannya dikenal sebagai wartawan yang ahli Asia Tenggara pada akhir tahun 1970-an dan 1980-an. Dia menjabat sebagai wartawan Kompas pada tahun 1974-1999.
Rumhardjono meninggal dunia pada 19 September 2007 akibat terserang stroke yang dideritanya.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Profil Rumhardjono di Tokoh Indonesia Diarsipkan 2007-12-13 di Wayback Machine.