Lompat ke isi

SMP Terbuka 10 Depok

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
SMP Terbuka 10 Depok
Segar X School
Informasi
Didirikan29 November 2019
JenisSwasta
AkreditasiA[1]
Nomor Statistik Sekolah201026602010
Nomor Pokok Sekolah Nasional20229081
Kepala SekolahSumarno, M.Pd
Jumlah kelasVII: 10, VIII: 10, IX: 10
Rentang kelasVII, VIII, IX
KurikulumKurikulum 2013
StatusSekolah Standar Nasional
Alamat
LokasiJalan Raya Bedahan №15, Bedahan, Kec. Sawangan, Depok, Jawa Barat, Indonesia
Tel./Faks.(0251) 8615064
Situs webSitus Resmi
Surelsmpterbuka10depok@yahoo.com
Moto

SMP Terbuka 10 Depok adalah sebuah sekolah menengah pertama swasta yang terletak di Bedahan, Kec. Sawangan. SMP Terbuka 10 Depok menginduk kepada SMP Negeri 10 Depok, bedanya kalau SMP Negeri 10 Depok siswanya masuk pagi-siang sedangkan SMP Terbuka 10 Depok siswanya masuk siang-sore.

Kepala sekolah sekarang adalah Sumarno, M.Pd. Status Sekolah ini adalah Sekolah Standar Nasional. Dulunya sekolah ini dibuat untuk siswa yang tak lolos masuk SMP Negeri 10 Depok serta tutupnya pendaftaran ke sekolah lain.[2]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama akre
  2. ^ "Daftar SMP Se Kota Depok | PDF". id.scribd.com. Diakses tanggal 2021-09-17. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]