Sabbatha Rahzuardi
Tampilan
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Februari 2023. |
Sabbatha Rahzuardi | |
---|---|
Lahir | Sabbatha Rahzuardi 28 Mei 1977 Jakarta |
Kebangsaan | Indonesia |
Almamater | Universitas Sorbonne IX Paris Dauphine Perancis |
Pekerjaan | Seniman Visual Origami 3D |
Tahun aktif | 2004–sekarang |
Tinggi | 183 cm (6 ft 0 in) |
Orang tua | Pramono R Pramoedjo (ayah), Maria Goretti SR (ibu) |
Sabbatha Rahzuardi atau lebih sering disapa Sabbatha (lahir 28 Mei 1977). Sabbatha lahir di Jakarta. Sabbatha adalah desainer fesyen aksesoris berkebangsaan Indonesia.[1] Dibesarkan dari keluarga seniman, Sabbatha memulai karirnya pada tahun 2005 sebagai desainer fesyen aksesoris dan hand bags bermerek Sabbatha, namanya sendiri.[2][3][4][5]
Menginjak tahun 2016 sampai hari ini, Sabbatha lebih memfokuskan karirnya sebagai seniman visual origami 3D, dan dekorasi desain interior.[6]
Sejarah
[sunting | sunting sumber]Setelah menyelesaikan pendidikannya di Paris Sorbonne IX Dauphine France, pada tahun 2001, Sabbatha memutuskan untuk tinggal, menetap dan membangun karirnya di Bali.[2][7] Pada tahun 2014 Sabbatha mulai merambah ke dunia seni visual.[4]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Kemenperin: Menperin sebagai Narasumber Program Metro Plus Siang di Metro TV". kemenperin.go.id. Diakses tanggal 2022-02-06.
- ^ a b Wahyuni, Tri (17 Februari 2015). "Agar Mendunia Industri Fesyen Harus Manfaatkan Kekayaan Lokal". CNN Indonesia. Diakses tanggal 6 Februari 2022.
- ^ Ananda, Putra (28 Januari 2016). "Sabbatha Rahzuardi Tidak Bermimpi Go International". Media Indonesia. Diakses tanggal 6 Februari 2022.
- ^ a b Tanjung, Intan (30 June 2016). "Bali designer takes origami to a new level". Jakarta Post. Diakses tanggal 6 Februari 2022.
- ^ saskia (2016-02-18). "Lini Tas & Aksesori Mewah Asal Bali Ini Luncurkan Butiknya di Jakarta". glitzmedia.co. Diakses tanggal 2022-02-28.[pranala nonaktif permanen]
- ^ Rejeki, Sri (31 Juli 2016). "ORIGAMI PERAK PADA PANEL TAS". Kompas. Diakses tanggal 28 Februari 2022.
- ^ Hamdani, Sylviana (18 Februari 2016). "Sabbatha Opens First Store in Jakarta, Plans Second". Jakarta Globe. Diakses tanggal 28 Februari 2022.