Scardinius acarnanicus
Tampilan
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Januari 2023. |
Scardinius acarnanicus
| |
---|---|
Status konservasi | |
Hampir terancam | |
IUCN | 61214 |
Taksonomi | |
Galat Lua: callParserFunction: function "Template" was not found. | |
Spesies | Scardinius acarnanicus |
Scardinius acarnanicus adalah sebuah spesies ikan bersirip kipas dalam famili Cyprinidae. Spesies tersebut hanya ditemukan di Yunani, di cekungan Sungai Acheloos dan danau-danau terdekat (seperti Amvrakia, Trichonis). Habitat alaminya adalah sungai dan danau air tawar. Spesies tersebut terancam kehilangan habitat.[1]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ a b Crivelli, A.J. (2006). "Scardinius acarnanicus". The IUCN Red List of Threatened Species. IUCN. 2006: e.T61214A12449678. doi:10.2305/IUCN.UK.2006.RLTS.T61214A12449678.en. Diakses tanggal 11 January 2018.