Lompat ke isi

Shalahuddin al-Bithar

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Salah ad-Din al-Bitar
صلاح الدين البيطار
Perdana Menteri Suriah
Masa jabatan
1 Januari 1966 – 23 Februari 1966
PresidenAmin al-Hafiz
Sebelum
Pendahulu
Yusuf Zuayyin
Pengganti
Yusuf Zuayyin
Sebelum
Masa jabatan
13 Mei 1964 – 3 Oktober 1964
PresidenAmin al-Hafiz
Sebelum
Pendahulu
Amin al-Hafiz
Pengganti
Amin al-Hafiz
Sebelum
Masa jabatan
9 Maret 1963 – 11 November 1963
PresidenLu'ay al-Atassi
Amin al-Hafiz
Sebelum
Pendahulu
Khalid al-Azm
Pengganti
Amin al-Hafiz
Sebelum
Anggita Komando Nasional Partai Ba'ath Sosialis Arab
Masa jabatan
6 April 1947 – 1 September 1959
Informasi pribadi
Lahir1912
Damaskus, Kekaisaran Ottoman
Meninggal21 Juli 1980 (usia 68)
Paris, Prancis
Partai politikCabang Wilayah Suriah Partai Ba'ath Sosialis Arab
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Salah ad-Din al-Bitar (bahasa Arab: صلاح الدين البيطار) (1912 – 21 Juli 1980) adalah seorang politikus Suriah yang menjadi salah satu pendiri Partai Ba'ath Arab dengan Michel Aflaq pada awal 1940an. Belajar di Paris pada awal 1930an, keduanya merumuskan sebuah doktrin yang mencampur aspek nasionalisme dan sosialisme. Bitar kemudian menjabat sebagai perdana menteri dalam beberapa pemerintaha Ba'athis awal di Suriah namun kemudian diasingkan dari partai tersebut karena partai tersebut bertumbuh lebih radikal. Pada 1966, ia meninggalkan negara tersebut, tinggal di Eropa dan masih aktif berpolitik sampai ia dibunuh pada 1980.

Daftar pustaka

[sunting | sunting sumber]