Siklon Winston
Tampilan
Siklon tropis parah 5 (skala Aus.) | |
---|---|
Siklon tropis kategori 5 (SSHWS) | |
Terbentuk pada | 7 Februari 2016 |
Mereda pada | 3 Maret 2016 |
(Keluar wilayah tropis pada 25 Februari) | |
Kecepatan angin maksimal | 10 menit: 230 km/jam 1 menit: 285 km/jam |
Tekanan minimal | 915 hPa (mbar) |
Korban jiwa | 44 total |
Kerusakan | Sekitar 1.5 miliar (USD 2016) |
Area terdampak | Fiji, Niue, Tonga, Vanuatu |
Bagian dari Musim siklon Pasifik Selatan 2015–16 |
Siklon Tropis Besar Winston adalah sikoon tropis Kategori 5 yang pertama kali tercatat yang membuat tanah longsor di Fiji. Sistem tersebut pertama kali tercatat sebagai gangguan tropis pada 7 Februari 2016, ketika siklon tersebut berada di barat laut Port Vila, Vanuatu.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]Wikimedia Commons memiliki media mengenai Cyclone Winston.