Lompat ke isi

Sistem elektronika

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Sistem elektronika adalah sekumpulan peralatan listrik dan semikonduktor yang dipadukan dalam suatu rangkaian elektronik. Kegunaan dari sistem elektronika ialah sebagai dasar utama dari penerapan elektronika daya, Sistem elektronika dapat dibentuk dari rangkaian elektronika analog maupun rangkaian elektronika digital.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Ali, Muhammad (2018). Aplikasi Elektronika Daya pada Sistem Tenaga Listrik (PDF). Yogyakarta: UNY Press. hlm. 3. ISBN 978-602-5566-79-0.