Lompat ke isi

Spikula

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Spikula merupakan beragam struktur anatomi berbentuk jarum yang dapat ditemukan di organisme. Selain itu, spikula dapat merujuk kepada:

  • Spikula spons, elemen rangka kecil pada spons laut.
  • Spikula nematoda, struktur reproduksi yang dapat ditemukan di nematoda jantan.
  • Spikula matahari, pancaran isi dalam Matahari
  • Spikula (manufaktur kaca), serpih kaca yang dihasilkan saat produksi botol kaca.