Lompat ke isi

Stasiun Suitengūmae

Koordinat: 35°40′57″N 139°47′07″E / 35.6826°N 139.7852°E / 35.6826; 139.7852
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Stasiun Suitengūmae
水天宮前駅
Peron Stasiun
Lokasi
PrefekturTokyo
(Lihat stasiun lainnya di Tokyo)
Distrik kotaChūō
Sejarah
Dibuka1990
Layanan kereta api
Nomor stasiunZ-10
OperatorTokyo Metro
JalurJalur Tokyo Metro Hanzomon
Bus Terdapat sebuah pemberhentian bus di dekat stasiun ini

Stasiun Suitengūmae (水天宮前, Suitengūmae-eki) adalah stasiun kereta bawah tanah di Jalur Tokyo Metro Hanzomon di Chūō, Tokyo, dioperasikan oleh operator Tokyo Metro. Stasiun ini terhubung dengan berjalan kaki ke Terminal Tokyo City Air, juga dengan Stasiun Ningyocho yang terletak 500 meter di sebelah timur.

Suitengūmae mulai beroperasi pada 28 November 1990.[1] Stasiun ini berperan sebagai terminus timur Jalur Hanzomon sampai tahun 2003, ketika jalur ini diperpanjang ke Stasiun Oshiage.

Tata letak stasiun

[sunting | sunting sumber]
1  Jalur Tokyo Metro Hanzomon ke Otemachi dan Shibuya
Jalur Tokyu Den-en-toshi ke Chūō-Rinkan
2  Jalur Tokyo Metro Hanzomon ke Kinshicho dan Oshiage
Jalur Tobu Skytree ke Tōbu-Dōbutsu-Kōen
Jalur Tobu Isesaki ke Kuki
Jalur Tōbu Nikkō ke Minami-Kurihashi

Stasiun terdekat

[sunting | sunting sumber]
« Jalur yang dilayani »
Jalur Tokyo Metro Hanzōmon(Z-10)
Mitsukoshimae (Z-09)
-
Kiyosumi-shirakawa (Z-11)

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Terada, Hirokazu (19 January 2013). データブック日本の私鉄. Japan: Neko Publishing. hlm. 216. ISBN 978-4-7770-1336-4. 

35°40′57″N 139°47′07″E / 35.6826°N 139.7852°E / 35.6826; 139.7852