Lompat ke isi

Steven Reid

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Steven Reid
Informasi pribadi
Nama lengkap Steven John Reid
Tanggal lahir 10 Maret 1981 (umur 43)
Tempat lahir Kingston, Inggris
Tinggi 1,85 m (6 ft 1 in)[1][2]
Posisi bermain Bek Kanan, Gelandang
Informasi klub
Klub saat ini Reading (pelatih)
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
1997–2003 Millwall 139 (17)
2003–2010 Blackburn Rovers 113 (6)
2009Queens Park Rangers (pinjaman) 2 (0)
2010West Bromwich Albion (pinjaman) 10 (1)
2010–2014 West Bromwich Albion 82 (2)
2014–2015 Burnley 7 (0)
Total 343 (27)
Tim nasional
2001–2010 Republik Irlandia 23 (2)
Kepelatihan
2015– Reading (pelatih)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 19:37, 25 May 2015 (UTC)
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 20:31, 22 June 2014 (UTC)

Steven John Reid (lahir 10 Maret 1981) adalah seorang mantan pemain sepak bola kelahiran Inggris berkebangsaan Republik Irlandia yang kini menjadi pelatih Reading.

Reid menjalani karier sepak bolanya sebagian besar sebagai gelandang. Ia pernah bermain untuk Millwall, Blackburn Rovers, dan Queens Park Rangers sebelum bergabung dengan West Bromwich pada tahun 2010.[3][4]

Reid memperkuat tim nasional Republik Irlandia sejak tahun 2001, meski sebelumnya memperkuat timnas yunior Inggris. Ia adalah anggota skuat Republik Irlandia pada putaran final Piala Dunia FIFA 2002. Pada bulan Juli 2010, Reid memutuskan pensiun dari timnas untuk berkonsentrasi pada karier klub.[5]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "BBC Sport Football player profile Steven Reid". BBC Sport. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-01. Diakses tanggal 27 April 2011. 
  2. ^ "Player Profile – Steven Reid". Premier League. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-12-16. Diakses tanggal 15 December 2011. 
  3. ^ "Reid completes Baggies loan move". TEAMTalk. 5 March 2010. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-03-08. Diakses tanggal 5 March 2010. 
  4. ^ "Steven Reid signs two-year West Brom deal". RTÉ Sport. Raidió Teilifís Éireann. 2010-05-26. Diakses tanggal 2010-05-27. 
  5. ^ "Steven Reid calls time on Ireland career". RTÉ Sport. Raidió Teilifís Éireann. 13 July 2010. Diakses tanggal 15 December 2010. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]