Sumut (album)
Tampilan
Sumut | ||||
---|---|---|---|---|
Album studio karya Sume | ||||
Dirilis | 1973 | |||
Direkam | Maret 1973 di Rosenberg Studios, Copenhagen, Denmark | |||
Genre | Rock progresif, hard rock, folk rock | |||
Durasi | 39:15 | |||
Bahasa | Kalaallisut | |||
Label | Demos | |||
Produser | Karsten Sommer | |||
Kronologi Sume | ||||
|
Sumut adalah album debut karya grup musik rock Greenland Sume. Karya tersebut dirilis pada 1973 pada label rekaman Denmark label Demos.
Diduga, album tersebut dibeli oleh 20 persen penduduk Greenland, menjadikannya bagian penting dari gerakan Greenland untuk kemerdekaan budaya dari Denmark.[1]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Bours, Etienne (2000). "Sealskin Hits". Dalam Broughton, Simon and Ellingham, Mark with McConnachie, James and Duane, Orla (Ed.). World Music, Vol. 1: Africa, Europe and the Middle East. Rough Guides. hlm. –145. ISBN 1-85828-636-0.