Lompat ke isi

Tau Persei

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Tau Persei (τ Per) adalah salah satu bintang ganda di rasi Perseus. Tau Persei A ini merupakan bintang kelas G4III dan bermagnitudo 3.93 dan berada pada jarak 248 tahun cahaya dari Bumi. Tau Persei B bermagnitudo 4.00.

Etimologi

[sunting | sunting sumber]

Nama lainnya untuk bintang ini adalah:

nama lain asal bahasa arti
大陵二 / Dàlíngèr China bintang kedua pada rasi Mausoleum[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ salah satu rasi bintang menurut bangsa Cina