Tell No Tales (film)
Tampilan
Tell No Tales | |
---|---|
Sutradara | Leslie Fenton |
Produser | Edward Chodorov |
Skenario | Lionel Houser |
Cerita | Pauline London Alfred Taylor |
Pemeran | Melvyn Douglas Louise Platt Gene Lockhart Douglass Dumbrille |
Penata musik | William Axt |
Sinematografer | Joseph Ruttenberg |
Penyunting | W. Donn Hayes |
Perusahaan produksi | |
Distributor | Metro-Goldwyn-Mayer |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 69 menit |
Negara | Amerika Serikat |
Bahasa | Inggris |
Tell No Tales adalah sebuah film kejahatan Amerika Serikat tahun 1939 garapan Leslie Fenton, ditulis oleh Lionel Houser, dan menampilkan Melvyn Douglas, Louise Platt, Gene Lockhart dan Douglass Dumbrille. Sebagai debut penyutradaraan film fitur Fenton, film tersebut dirilis pada 12 Mei 1939, oleh Metro-Goldwyn-Mayer.[1][2]
Pemeran
[sunting | sunting sumber]- Melvyn Douglas sebagai Michael Cassidy
- Louise Platt sebagai Ellen Frazier
- Gene Lockhart sebagai Arno
- Douglass Dumbrille sebagai Matt Cooper
- Florence George sebagai Lorna Travers
- Halliwell Hobbes sebagai Doctor Lovelake
- Zeffie Tilbury sebagai Miss Mary
- Harlan Briggs sebagai Davie Bryant
- Sara Haden sebagai Miss Brendon
- Hobart Cavanaugh sebagai Charlie Daggett
- Oscar O'Shea sebagai Sam O'Neil
- Theresa Harris sebagai Ruby
- Jean Fenwick sebagai Mrs. Lovelake
- Esther Dale sebagai Mrs. Haskins
- Joseph Crehan sebagai Chalmers
- Tom Collins sebagai Phil Arno
- Clayton Moore sebagai Wilson (tak disebutkan)
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Tell No Tales (1939) - Overview - TCM.com". Turner Classic Movies. Diakses tanggal 27 November 2014.
- ^ "Tell No Tales". TV Guide. Diakses tanggal 27 November 2014.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Tell No Tales di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- (Inggris) Tell No Tales di TCM Movie Database
- Tell No Tales (film) di Allmovie (dalam bahasa Inggris)
- (Inggris) Tell No Tales di American Film Institute Catalog