The Defense Rests
Tampilan
The Defense Rests | |
---|---|
Sutradara | Lambert Hillyer |
Produser | Robert North |
Ditulis oleh | Jo Swerling |
Pemeran | Jack Holt Jean Arthur Nat Pendleton Arthur Hohl Raymond Walburn Harold Huber |
Penata musik | Edward Bernds |
Penyunting | John Rawlins |
Distributor | Columbia Pictures |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 70 menit |
Negara | Amerika Serikat |
Bahasa | Inggris |
The Defense Rests (atau Take the Witness) adalah sebuah film Amerika Serikat tahun 1934 garapan Lambert Hillyer[1] dan menampilkan Jack Holt, Jean Arthur,[2] dan Nat Pendleton. Film tersebut diproduksi pada Mei 1934 dan dirilis pada 15 Juli 1934.[3][4][5][6]
Pemeran
[sunting | sunting sumber]- Jack Holt sebagai Matthew Mitchell
- Jean Arthur sebagai Joan Hayes
- Nat Pendleton sebagai Rocky
- Arthur Hohl sebagai James Randolph
- Raymond Walburn sebagai Austin
- Harold Huber sebagai Castro
- Robert Gleckler sebagai Gentry
- Sarah Padden sebagai Mrs. Evans
- Shirley Grey sebagai Mabel Wilson
- Donald Meek sebagai Fogg
- Raymond Hatton sebagai Nick
- Ward Bond sebagai Good
- John Wray sebagai Cooney
- Vivian Oakland sebagai Mrs. Ballou
- Selmer Jackson sebagai Duffy
- J. Carrol Naish sebagai Ballou
- Samuel S. Hinds sebagai Dean Adams
- Lydia Knott
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Lucia, Cynthia (January 2010). Framing Female Lawyers: Women on Trial in Film (dalam bahasa Inggris). University of Texas Press. ISBN 978-0-292-77824-5. Diakses tanggal 29 September 2020.
- ^ Giglio, Ernest D. (2005). Here's Looking at You: Hollywood, Film & Politics (dalam bahasa Inggris). Peter Lang. hlm. 167. ISBN 978-0-8204-7099-3. Diakses tanggal 29 September 2020.
- ^ "The Defense Rests". AFI Catalog of Feature Films. afi.com. Diakses tanggal 22 December 2015.
- ^ "The Defense Rests (1934) Directed by Lambert Hillyer". UCLA Film and Television Archive. cinema.ucla.edu. Diakses tanggal 22 December 2015.
- ^ "THE DEFENSE RESTS(1934) ALSO KNOWN AS: TAKE THE WITNESS". Turner Classic Movies. tcm.com. Diakses tanggal 22 December 2015.
- ^ Bergman, Paul; Asimow, Michael (April 2006). Reel Justice: The Courtroom Goes to the Movies (dalam bahasa Inggris). Andrews McMeel Publishing. hlm. 216. ISBN 978-0-7407-5460-9. Diakses tanggal 29 September 2020.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- The Defense Rests di IMDb (dalam bahasa Inggris)