The Laundromat (film 2019)
Tampilan
The Laundromat | |
---|---|
Sutradara | Steven Soderbergh |
Produser |
|
Skenario | Scott Z. Burns |
Berdasarkan | Secrecy World: Inside the Panama Papers Investigation of Illicit Money Networks and the Global Elite oleh Jake Bernstein |
Pemeran | |
Penata musik | David Holmes |
Sinematografer | Peter Andrews |
Penyunting | Mary Ann Bernard |
Perusahaan produksi |
|
Distributor | Netflix |
Tanggal rilis | |
Durasi | 95 menit[2] |
Negara | Amerika Serikat |
Bahasa | Inggris |
The Laundromat adalah sebuah film komedi-drama biografi Amerika Serikat tahun 2019 garapan Steven Soderbergh. Film tersebut menampilkan Meryl Streep, Gary Oldman, Antonio Banderas, Jeffrey Wright, David Schwimmer, Matthias Schoenaerts, James Cromwell, dan Sharon Stone. Film tersebut berdasarkan pada skandal Panama Papers.
Pemeran
[sunting | sunting sumber]- Meryl Streep sebagai Ellen Martin/Elena/Herself
- Gary Oldman sebagai Jürgen Mossack
- Antonio Banderas sebagai Ramón Fonseca
- Sharon Stone sebagai Hannah
- David Schwimmer sebagai Matthew Quirk
- Matthias Schoenaerts sebagai Maywood
- Jeffrey Wright sebagai Malchus Irvin Boncamper
- Will Forte sebagai Doomed Gringo #1
- Chris Parnell sebagai Doomed Gringo #2
- James Cromwell sebagai Joseph David "Joe" Martin
- Melissa Rauch sebagai Melanie
- Larry Wilmore sebagai Jeff
- Robert Patrick sebagai Captain Richard Paris
- Rosalind Chao sebagai Gu Kailai
- Jesse Wang sebagai Bo Xilai
- Nikki Amuka-Bird sebagai Miranda
- Nonso Anozie sebagai Charles
- Jessica Allain sebagai Simone
- Amy Pemberton sebagai Fetching
- Cristela Alonzo sebagai Agent Kilmer
- Jay Paulson sebagai Pastor Conners
- Charles Halford sebagai Pyro Guy (tak tercatat)
- Shoshana Bush sebagai Rebecca Rubinstein
- Norbert Weisser sebagai Swiss Skier
- Marsha Stephanie Blake sebagai Vincelle Boncamper
- Veronica Osorio sebagai Maria
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Gr, Sala (August 6, 2019). "Biennale Cinema 2019 | The Laundromat". La Biennale di Venezia.
- ^ "The Laundromat". Venice Film Festival. Diakses tanggal August 6, 2019.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- The Laundromat di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- The Laundromat di Netflix