The Streets
Tampilan
The Streets | |
---|---|
Informasi latar belakang | |
Nama lahir | Michael Skinner |
Lahir | 27 November 1978 |
Asal | Barnet, Inggris |
Genre | UK Garage Electronica Hip-hop Hip House Grime |
Instrumen | vocals, keyboards, guitar |
Tahun aktif | 2000 - sekarang |
Label | 679 Recordings, The Beats |
Situs web | www.the-streets.co.uk[1] |
Mike Skinner (lahir 27 November 1978) atau biasanya dijuluki The Streets merupakan seorang penyanyi berkebangsaan Inggris. Bergenre hip hop dan grime. Dia dilahirkan di Barnet. Dia berkarier di dunia musik sejak tahun 2000.
Diskografi
[sunting | sunting sumber]- Original Pirate Material - 25 Mei 2002 (Locked On Records)
- All Got Our Runnins (EP) - 5 September 2003 (Pure Groove Records)
- A Grand Don't Come for Free - 18 Mei 2004 (Vice Records, Atlantic Records)
- The Hardest Way to Make an Easy Living - 10 April 2006 (Locked On Records)
- Everything Is Borrowed - 15 September 2008
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- The Streets situs resmi
- (Profil) The Streets di MySpace
- The Streets di AllMusic
- CNN interview with The Streets
Wikimedia Commons memiliki media mengenai The Streets.