The Three Musketeers (serial TV 2014)
The Three Musketeers | |
---|---|
Genre | Drama periode Aksi Romansa Drama Politik |
Berdasarkan | The Three Musketeers oleh Alexandre Dumas |
Ditulis oleh | Song Jae-jung |
Sutradara | Kim Byung-soo |
Pemeran | Jung Yong-hwa Lee Jin-wook Yang Dong-geun Jung Hae-in Seo Hyun-jin |
Negara asal | Korea Selatan |
Bahasa asli | Korea |
Jmlh. musim | 1 |
Jmlh. episode | 12 |
Produksi | |
Lokasi produksi | Korea |
Durasi | Minggu pada pukul 21:00 (KST) |
Rumah produksi | Chorokbaem Media JS Pictures |
Rilis asli | |
Jaringan | tvN |
Rilis | 17 Agustus 2 November 2014 | –
The Three Musketeers (Hangul: 삼총사; RR: Samchongsa) adalah serial televisi Korea Selatan tahun 2014 yang dibintangi oleh Jung Yong-hwa, Lee Jin-wook, Yang Dong-geun, Jung Hae-in, dan Seo Hyun-jin. Secara bebas diadaptasi dari novel karya Alexandre Dumas, The Three Musketeers, serial bercerita tentang para petualang era Joseon yang melayani Putra Mahkota Sohyeon sebagai penjaga pribadinya. Serial televisi disiarkan melalui saluran kabel tvN dari 17 Agustus 17 hingga 2 November 2014 pada hari Minggu pukul 21:00 untuk 12 episode.[1][2]
The Three Musketeers awalnya direncanakan akan dibuat sebanyak 3 musim dengan anggaran US$10 million (12 episode per musim), dengan musim terakhir akan difilmkan di Tiongkok.[3] Tapi dengan peringkat pemirsa yang rendah untuk musim pertamanya, rencana untuk melanjutkannya pada musim berikutnya ditunda tanpa batas waktu.[4][5]
Pemeran
[sunting | sunting sumber]- Jung Yong-hwa sebagai Park Dal-hyang[6] (didasarkan pada d'Artagnan)
- Lee Jin-wook sebagai Putra Mahkota Sohyeon (didasarkan pada Athos)
- Yang Dong-geun sebagai Heo Seung-po (didasarkan pada Porthos)
- Jung Hae-in sebagai Ahn Min-seo (didasarkan pada Aramis)
- Seo Hyun-jin sebagai Kang Yoon-seo[7] (didasarkan pada Anne dari Austria)
- Yoo In-young sebagai Jo Mi-ryung (didasarkan pada Milady de Winter)
- Kim Myung-soo sebagai Raja Injo (didasarkan pada Louis XIII)
- Park Yeong-gyu sebagai Kim Ja-jeom (didasarkan pada Cardinal Richelieu)
- Jeon No-min sebagai Choi Myung-kil (didasarkan pada de Tréville)
- Lee Kyun sebagai Pansoe (didasarkan pada Planchet)
- Kim Sung-min sebagai Ingguldai (didasarkan pada Duke of Buckingham)
- Park Sung-min sebagai Noh Soo (didasarkan pada Comte de Rochefort)
- Kim Seo-kyung sebagai Ma Bu-dae
- Jung Yoo-seok sebagai Park Ji-won
- Woo Hyeon sebagai ayah Dal-hyang
Rating
[sunting | sunting sumber]Episode # | Tanggal penayangan | Judul | Seluruh negara[8][9] |
---|---|---|---|
1 | 17 August 2014 | First Encounter | 1.82% |
2 | 24 August 2014 | The Three Musketeers | 1.386% |
3 | 31 August 2014 | Secret Mission | 1.461% |
4 | 7 September 2014 | Protect the Neck of Enemy General Ingguldai | 0.987% |
5 | 14 September 2014 | A Duel | 1.088% |
6 | 21 September 2014 | Commander Kim Ja-jeom | 1.007% |
7 | 28 September 2014 | Mi-ryung and Hyang-sun | 1.157% |
8 | 5 October 2014 | The Crown Princess' Desire | 0.794% |
9 | 12 October 2014 | Immediate Execution | 1.03% |
10 | 19 October 2014 | One for All, All for One | 1.37% |
11 | 26 October 2014 | Kiss | 1.758% |
12 | 2 November 2014 | Letter from Mainland | 1.96% |
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Three Musketeers Main Casting Completed, to Star Lee Jin Wook, Jung Yong Hwa, Yang Dong Geun, Seo Hyun Jin and More". Soompi. 12 June 2014. Diakses tanggal 2014-06-14.
- ^ Jones, Julie (9 June 2014). "Another Musketeer Joins Lee Jin Wook And Jung Yong Hwa". KDramaStars. Diakses tanggal 2014-06-14.
- ^ Park, Ji-ryun (23 May 2014). "Lee Jin Wook Finalizing Details for Big-Scale Drama The Three Musketeers". enewsWorld. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-12-16. Diakses tanggal 2014-06-14.
- ^ Park, Gyu-oh (9 December 2014). "Three Musketeers 2nd season postponed". K-Pop Herald. Diakses tanggal 2014-12-16.
- ^ "Three Musketeers nixing follow-up seasons?". Dramabeans. 9 December 2014. Diakses tanggal 2014-12-16.
- ^ Kim, Min-jin (2 September 2014). "Jung Yong-hwa proves quality as actor in Three Musketeers". The Korea Herald. Diakses tanggal 2014-09-03.
- ^ Kim, Hee-eun (27 June 2014). "Seo Hyun-jin to play Joseon princess in Three Musketeers". Korea JoongAng Daily. Diakses tanggal 2014-06-27.
- ^ "AGB Daily Ratings: this links to current day-select the date from drop down menu". AGB Nielsen Media Research (dalam bahasa Korean). Diakses tanggal 2014-08-17.
- ^ This drama airs on a cable channel/pay TV which has a relatively small audience compared to free TV/public broadcasters (SBS, KBS, MBC).
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- The Three Musketeers official tvN website (Korea)
- The Three Musketeers at Chorokbaem Media (Korea)
- The Three Musketeers at JS Pictures (Korea)
- (Inggris) The Three Musketeers di HanCinema