The Ugly Duckling (film animasi)
Tampilan
(Dialihkan dari The Ugly Duckling (film 1939))
The Ugly Duckling (film animasi) Serial Silly Symphonies | |
---|---|
Sutradara | Jack Cutting Clyde Geronimi |
Produser | Walt Disney |
Pengisi suara | Clarence Nash (suara-suara bebek) |
Musik | Albert Hay Malotte |
Animator | Milt Kahl Eric Larson Milt Neil Stan Quackenbush Archie Robin Paul Satterfield Riley Thomson |
Studio | Walt Disney Productions |
Didistribusikan oleh | RKO Radio Pictures |
Dikeluarkan pada date(s) | 7 April 1939 |
Format warna | Technicolor |
Lama waktu | 8 menit 59 detik |
Negara | Amerika Serikat |
Bahasa | Inggris |
The Ugly Duckling adalah sebuah film animasi dari tahun 1939 karya Walt Disney, berdasarkan pada kisah dongeng "Itik Buruk Rupa" karya Hans Christian Andersen. Film tersebut digarap oleh Jack Cutting dan Clyde Geronimi, dan dirilis di bioskop pada 7 April 1939. Musiknya dikomposisikan oleh Albert Hay Malotte, yang tak disebutkan dalam film tersebut. Film pendek animasi tersebut mula-mula didistribusikan oleh RKO Radio Pictures.[1]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "The Ugly Duckling". www.bcdb.com
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- The Ugly Duckling Diarsipkan 2008-01-19 di Wayback Machine. at The Encyclopedia of Disney Animated Shorts
- The Ugly Duckling di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- (Inggris) The Ugly Duckling di Big Cartoon DataBase