Lompat ke isi

Tim nasional sepak bola Afrika Tengah

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Republik Afrika Tengah
Lencana kaos/Lambang Asosiasi
JulukanLes Fauves
(The Wild Beasts/Binatang Liar)
AsosiasiFederasi Sepak Bola Republik Afrika Tengah
KonfederasiCAF (Afrika)
Sub-konfederasiUNIFFAC
(Afrika Tengah)
PelatihSwiss Raoul Savoy
Penampilan terbanyakFoxi Kéthévoama (46)
Pencetak gol terbanyakHilaire Momi (10)
Stadion kandangStadion Barthélémy Boganda
Kode FIFACTA
Peringkat FIFA
Terkini 129 Penurunan 1 (24 Oktober 2024)[1]
Tertinggi89 (Juli 2011)
Terendah202 (Juli 2009, Maret 2010)
Peringkat Elo
Terkini 138 Kenaikan 5 (19 Januari 2024)[2]
Warna pertama
Warna kedua
Pertandingan internasional pertama
Ubangi-Shari 5–1 Kamerun Prancis
(Ubangi-Shari; Tanggal tidak diketahui, 1956)[3]
Kemenangan terbesar
Ubangi-Shari 5–1 Kamerun Prancis
(Ubangi-Shari; Tanggal tidak diketahui, 1956)
Kekalahan terbesar
 Pantai Gading 11–0 Afrika Tengah 
(Abidjan, Pantai Gading; Desember 27, 1961)

Tim nasional sepak bola Republik Afrika Tengah merupakan sebuah tim nasional sepak bola yang mewakili Republik Afrika Tengah. Tim ini belum pernah tampil di ajang Piala Dunia FIFA dan Piala Afrika.

Rekor kompetisi

[sunting | sunting sumber]

Rekor Piala Dunia

[sunting | sunting sumber]
Rekor Piala Dunia FIFA Rekor Rekor kualifikasi
Tahun Babak Posisi Pld W D* L GF GA Pld W D L GF GA
Uruguay 1930 ke Jerman Barat 1974 Tidak masuk Tidak masuk
Argentina 1978 Mengundurkan diri Mengundurkan diri
Spanyol 1982 Didiskualifikasi saat kualifikasi Didiskualifikasi saat kualifikasi
Meksiko 1986 Tidak masuk Tidak masuk
Italia 1990
Amerika Serikat 1994
Prancis 1998
Korea Selatan Jepang 2002 Tidak lolos 2 0 0 2 1 4
Jerman 2006 Mengundurkan diri Mengundurkan diri
Afrika Selatan 2010
Brasil 2014 Tidak lolos 6 1 0 5 5 12
Rusia 2018 2 0 1 1 2 5
Qatar 2022 6 1 1 4 4 9
Kanada Meksiko Amerika Serikat 2026 TBD TBD
Total 0/22 16 2 2 12 12 30

Rekor Piala Afrika

[sunting | sunting sumber]
Rekor Piala Negara-Negara Afrika Rekor kualifikasi
Tahun Babak Posisi Pld W D* L GF GA Pld W D L GF GA
Sudan 1957 Bagian dari Prancis Bagian dari Prancis
Mesir 1959
Etiopia 1962 Tidak berafiliasi dengan CAF Tidak berafiliasi dengan CAF
Ghana 1963
Tunisia 1965
Etiopia 1968
Sudan 1970 Tidak masuk Tidak masuk
Kamerun 1972
Mesir 1974 Tidak lolos 2 1 0 1 5 6
Etiopia 1976 Mengundurkan diri Mengundurkan diri
Ghana 1978 Tidak masuk Tidak masuk
Nigeria 1980
Libya 1982
Pantai Gading 1984
Mesir 1986
Maroko 1988 Tidak lolos 2 0 0 2 2 7
Aljazair 1990 Tidak masuk Tidak masuk
Senegal 1992
Tunisia 1994
Afrika Selatan 1996 Mengundurkan diri Mengundurkan diri
Burkina Faso 1998 Didiskualifikasi Didiskualifikasi
Ghana Nigeria 2000 Tidak masuk Tidak masuk
Mali 2002 Tidak lolos 2 0 1 1 1 3
Tunisia 2004 6 0 2 4 3 9
Mesir 2006 Mengundurkan diri Mengundurkan diri
Ghana 2008 Tidak masuk Tidak masuk
Angola 2010 Mengundurkan diri Mengundurkan diri
Guinea Khatulistiwa Gabon 2012 Tidak lolos 6 2 2 2 5 5
Afrika Selatan 2013 4 2 1 1 6 6
Guinea Khatulistiwa 2015 2 0 1 1 1 3
Gabon 2017 6 3 1 2 9 11
Mesir 2019 6 1 3 2 4 8
Kamerun 2021 6 1 1 4 5 11
Pantai Gading 2023 TBD TBD
2025 TBD
Total 0/33 42 10 12 20 41 69

Skuad saat ini

[sunting | sunting sumber]

Para pemain berikut dipilih untuk pertandingan Kualifikasi AFCON 2023 melawan Angola pada 17 Juni 2023.[4]

Penampilan dan gol per 17 Juni 2023, setelah pertandingan melawan Angola.

0#0 Pos. Nama Pemain Tanggal lahir (umur) Tampil Gol Klub
1GK Alladoum Kolimba 11 Agustus 1987 (umur 37) 3 0 Nigeria Katsina United
1GK Dominique Youfeigane 7 Februari 2000 (umur 24) 3 0 Prancis Guingamp
1GK Marcellin Biandao 29 Oktober 1992 (umur 32) 0 0 Afrika Tengah TP USCA

2DF Sadock Ndobé 9 September 1998 (umur 26) 18 0 Afrika Tengah Tempête Mocaf
2DF Flory Yangao 13 Januari 2002 (umur 22) 18 0 Afrika Tengah Olympic Real de Bangui
2DF Thibault Ban 13 Agustus 1996 (umur 28) 17 0 Afrika Tengah Anges de Fatima
2DF Freeman Niamathé 12 Maret 1999 (umur 25) 15 0 Afrika Tengah Red Star Bangui
2DF Peter Guinari 2 Juni 2001 (umur 23) 13 0 Luksemburg Wiltz 71
2DF Noah Ato-Zandanga 5 Juli 2003 (umur 21) 4 0 Spanyol Santanyí
2DF Donald Guesset 11 Januari 1996 (umur 28) 3 0 Afrika Tengah Anges de Fatima
2DF Tony Biakolo 27 Agustus 2006 (umur 18) 1 0 Prancis Toulouse

3MF Tresór Toropité 31 Juli 1994 (umur 30) 21 3 Republik Kongo AS Otohô
3MF Amos Youga 8 Desember 1992 (umur 31) 17 0 Bulgaria CSKA Sofia
3MF Geoffrey Kondogbia 15 Februari 1993 (umur 31) 13 2 Prancis Marseille
3MF Brad Pirioua 6 Maret 2000 (umur 24) 7 0 Prancis Istres
3MF Samuel Nlend 15 Maret 1995 (umur 29) 6 1 Arab Saudi Bisha
3MF Jacob Youmbi 1 April 1994 (umur 30) 5 0 Irak Naft Al-Basra
3MF Ghislain Vénuste Baboula 23 Agustus 1998 (umur 26) 4 0 Prancis Racing CFF
3MF Yassan Ouatching 28 November 1998 (umur 25) 3 0 Ghana Hearts of Oak

4FW Louis Mafouta 2 Juli 1994 (umur 30) 20 10 Prancis Quevilly-Rouen
4FW Karl Namnganda 8 Februari 1996 (umur 28) 11 2 Prancis La Roche Vendée
4FW Eleoenai Tompte 18 Januari 1999 (umur 25) 3 0 Austria Siegendorf
4FW Juste Koulou 28 November 2000 (umur 23) 0 0 Afrika Tengah TP USCA
4FW Marco Majouga 9 Mei 2001 (umur 23) 0 0 Bulgaria Botev Vratsa

Panggilan terbaru

[sunting | sunting sumber]

Para pemain berikut juga telah dipanggil ke skuat Republik Afrika Tengah dalam dua belas bulan terakhir.

Pos. Nama pemain Tanggal lahir (usia) Tampil Gol Klub Panggilan terakhir

DF Dylan Mboumbouni 20 Februari 1996 (umur 28) 8 0 Rumania Mioveni v.  Angola, 17 Juni 2023 INJ
DF Cyriaque Mayounga 4 Oktober 2000 (umur 24) 2 0 Free agent v.  Angola, 17 Juni 2023 PRE
DF Sidney Dambakizi 7 Maret 1996 (umur 28) 5 0 Afrika Tengah Anges de Fatima v.  Madagaskar, 28 Maret 2023
DF Riphat Pounayo 3 November 1997 (umur 27) 0 0 Afrika Tengah Anges de Fatima v.  Madagaskar, 28 Maret 2023

MF Isaac Ngoma 9 Desember 2002 (umur 21) 11 3 Zambia Prison Leopards v.  Madagaskar, 28 Maret 2023
MF Donald Benamna 14 September 1996 (umur 28) 3 0 Amerika Serikat Northern Colorado Hailstorm v.  Madagaskar, 28 Maret 2023

FW Lobi Manzoki 12 Oktober 1996 (umur 28) 3 0 Tiongkok Dalian Pro v.  Angola, 17 Juni 2023 INJ
FW Georgino M'Vondo 12 Agustus 1997 (umur 27) 11 0 Prancis Biesheim v.  Angola, 17 Juni 2023 PRE

INJ Withdrew due to injury
PRE Preliminary squad
RET Retired from the national team
SUS Serving suspension
WD Player withdrew from the squad due to non-injury issue.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "The FIFA/Coca-Cola Men's World Ranking". FIFA. 24 Oktober 2024. Diakses tanggal 24 Oktober 2024. 
  2. ^ Peringkat Elo berubah dibandingkan dengan satu tahun yang lalu."World Football Elo Ratings". eloratings.net. 19 Januari 2024. Diakses tanggal 19 Januari 2024. 
  3. ^ Barrie Courtney. "Central African Republic – List of International Matches". RSSSF. Diakses tanggal 2013-04-03. 
  4. ^ "Squad". Facebook. FCF. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]