Lompat ke isi

Timaios (dialog)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Τίμαιος
PenulisPlato Edit nilai pada Wikidata
Bahasabahasa Yunani Kuno Edit nilai pada Wikidata
SeriesPlatonic dialogue (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
GenreDialog Sokrates Edit nilai pada Wikidata
Diterbitkan360 SM
Selengkapnya di Wikidata

Timaios (Yunani: Τίμαιος, Timaios) adalah buku Plato dari dialog Sokrates yang ditulis circa tahun 360 SM. Pembicara dalam dialog ini adalah Sokrates, Timaios dari Locri, Hermokrates, Kritias. Dua dialog Plato, Timaios dan Kritias, ditulis pada tahun 360 SM, yang berisi referensi pertama keberadaan Atlantis.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]