Lompat ke isi

Tinsagu nu Hana

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas


Tinsagu nu Hana adalah judul lagu rakyat Okinawa, juga merupakan lagu berbahasa Okinawa yang paling dikenal. Dalam bahasa Inggris biasa diterjemahkan menjadi Balsam Flowers.[1]

Judul lagu dinamakan dari kembang pacar air dalam bahasa Okinawa, tinshaaguu (ティンサーグー;“Impatiens balsamina“).

Pada Festival Musik Asia Internasional Okinawa International Asia Music Festival (2012), bertepatan dengan 40 tahun kembalinya Okinawa ke Jepang, lagu ini ditetapkan sebagai lagu rakyat Okinawa yang paling disukai.[2]

Pesan lagu

[sunting | sunting sumber]

Lagu ini mulanya adalah nina bobo.[1] Lama kelamaan berkembang menjadi lagu populer yang paling mewakili rakyat Okinawa karena berisi pesan mengenai bakti terhadap orang tua.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]