Troparyovo
Tampilan
Troparyovo Тропарёво | |||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Stasiun Metro Moskwa | |||||||||||
Lokasi | |||||||||||
Pemilik | Moskovsky Metropoliten | ||||||||||
Jalur | 1 Jalur Sokolnicheskaya | ||||||||||
Jumlah peron | 1 Peron pulau | ||||||||||
Jumlah jalur | 2 | ||||||||||
Konstruksi | |||||||||||
Jenis struktur | Shallow single-vault | ||||||||||
Kedalaman | 12 meter (39 ft) | ||||||||||
Tinggi peron | 1 | ||||||||||
Parkir | No | ||||||||||
Akses difabel | Yes | ||||||||||
Sejarah | |||||||||||
Dibuka | 8 Desember 2014 | ||||||||||
Operasi layanan | |||||||||||
| |||||||||||
Lokasi pada peta | |||||||||||
Troparyovo (bahasa Rusia: Тропарёво) adalah stasiun Metro Moskwa pada Jalur Sokolnicheskaya. Mulai beroperasi pada 8 Desember 2014[1] dan menjadi stasiun terminus.[2]
Stasiun ini terletak di bagian barat daya Moskwa, perpotongan antara Leninsky Avenue dan Jalan Ruzskaya.
Referensi
[sunting | sunting sumber]Wikimedia Commons memiliki media mengenai Troparyovo (Moscow Metro).
- ^ В Москве открыли станцию метро «Тропарёво» (dalam bahasa Rusia). RT. 8 December 2014. Diakses tanggal 8 December 2014.
- ^ Свет в конце тоннеля - планы по развитию московского метро (dalam bahasa Rusia). Echo of Moscow. 10 July 2014. Diakses tanggal 10 July 2014.