Universitas Sugeng Hartono
Artikel ini membutuhkan rujukan tambahan agar kualitasnya dapat dipastikan. (Maret 2024) |
Universitas Sugeng Hartono | |
---|---|
Informasi | |
Jenis | Perguruan Tinggi Swasta |
Didirikan | 2021 (sebagai Institut Teknologi Sains dan Kesehatan Sugeng Hartono) 2024 (sebagai Universitas Sugeng Hartono) |
Rektor | Dr. Ir. Djoko Suwarno, M.Si. |
Alamat | Jln. Ir. Soekarno No. 69 Solo Baru , , , |
Situs web | sugenghartono |
Universitas Sugeng Hartono atau disingkat USH merupakan perguruan tinggi swasta di Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah.
Sejarah
[sunting | sunting sumber]Universitas Sugeng Hartono didirikan oleh Yayasan Indriati pada tahun 2021 dengan diterbitkannya Surat Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor 436/E/O/2021 dengan nama Institut Teknologi Sains dan Kesehatan Sugeng Hartono. Kemudian pada tanggal 7 Maret 2024 ITSK Sugeng Hartono berganti nama menjadi Universitas Sugeng Hartono berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 203/E/O/2024.[1][2][3]
Fakultas
[sunting | sunting sumber]Universitas Sugeng Hartono memiliki 2 fakultas terdiri dari 6 program studi sebagai berikut.
1. Fakultas Pangan dan Ilmu Kesehatan
- Program Studi Teknologi Pangan
- Program Studi Gizi
2. Fakultas Teknologi, Hukum, dan Bisnis
- Program Studi Informatika
- Program Studi Bisnis Digital
- Program Studi Hukum Bisnis
- Program Studi Manajemen Bisnis Internasional
Pralana luar
[sunting | sunting sumber]Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Sejarah USH - Universitas Sugeng Hartono" (dalam bahasa Inggris). 2021-11-09. Diakses tanggal 2024-03-15.
- ^ inewsid. "Transformasi Institusi: Status ITSK Sugeng Hartono Resmi Naik Jadi Universitas". https://muria.inews.id/. Diakses tanggal 2024-03-15. Hapus pranala luar di parameter
|website=
(bantuan) - ^ Content, Brand (2024-03-08WIB18:12:59+00:00). "Transformasi, ITSK Sugeng Hartono Resmi Menjadi Universitas Sugeng Hartono". Solopos.com. Diakses tanggal 2024-03-15.