Lompat ke isi

Vancouver Canucks

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Vancouver Canucks adalah tim hoki es profesional dari Vancouver. Mereka adalah anggota Pacific Division dari Western Conference dalam National Hockey League. Klub ini telah memenangkan 0 Piala Stanley, 3 Piala Konferensi, dan 11 Division Championships.

Klub ini memainkan pertandingan kandangnya di Rogers Arena. Seragam mereka berwarna biru royal, hijau kelly, dan putih.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]