Vedran Smailović
Tampilan
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada September 2016. |
Vedran Smajlović | |
---|---|
Informasi latar belakang | |
Lahir | 11 November 1956 Sarajevo, Bosnia and Herzegovina |
Genre | Classical |
Pekerjaan | Cellist, komposer, pedagogue |
Instrumen | Biola, violin, violoncello |
Vedran Smailović (lahir 11 November 1956) adalah seorang pemain cello Bosnia-Herzegovina.
Anak dari musikus Avdo Smailovic, ia bermain di gedung opera, orkestra filharmonia dan simfonik dari Sarajevo, begitupun di Teater Nasional Sarajevo.
Pada pertengahan tahun 1992, di awal Perang Bosnia pada Pengepungan Sarajevo, ia bermain biola untuk menghormati orang-orang yang tewas.
Di akhir tahun 1993, ia berhasil meninggalkan kota yang dikepung itu dan sejak itu terlibat di sejumlah proyek musik, sebagai pemain sandiwara, komponis dan dirigen.
Vedran Smailović sekarang tinggal di Warrenpoint, Irlandia Utara.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- (Inggris) The My Hero Project: Vedran Smailović