Lompat ke isi

Veerendra Patil

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Veerendra Patil
Ketua Menteri Karnataka 7
Masa jabatan
29 Mei 1968 – 18 Maret 1971
GubernurDharma Vira
Masa jabatan
30 November 1989 – 10 Oktober 1990
GubernurPendekanti Venkatasubbaiah
Bhanu Pratap Singh
Sebelum
Pendahulu
S. R. Bommai
Pengganti
S. Bangarappa
Sebelum
Anggota Parlemen India
dapil Gulbarga
Masa jabatan
1984–1989
Sebelum
Pendahulu
C. M. Stephen
Pengganti
B. G. Jawali
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir1924
Chincholi, Gulbarga, Karnataka
Meninggal (umur 73)[1]
Bangalore, Karnataka, India
Partai politikKongres Nasional India
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Veerandra Patil (Kannada: ವೀರೇಂದ್ರ ಪಾಟೀಲ್) (1924–1997)[2] adalah seorang politikus India senior yang dua kali menjadi Ketua Menteri Karnataka. Ia menjadi Ketua Menteri untuk kali pertama dari 1968–1971; dan kali kedua pada 18 tahun kemudian, dari 1989–1990.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Veerendra Patil Is Dead". Business Standard. 15 March 1997. Diarsipkan dari versi asli tanggal 5 May 2017. Diakses tanggal 5 May 2017. 
  2. ^ "States after 1947 A-L". Rulers: India. Diarsipkan dari versi asli tanggal 22 June 2010.