Lompat ke isi

Ville Virtanen (pemeran)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Ville Virtanen
Virtanen menerima Penghargaan Jussi pada 2011
Lahir19 Agustus 1961 (umur 63)
Espoo, Finlandia
PekerjaanAktor
IMDB: nm0899476 Allocine: 54830 Allmovie: p155896
Musicbrainz: 3fdb9217-8843-4c78-b818-8fbcdd7f957a Discogs: 1141856 Modifica els identificadors a Wikidata

Ville Virtanen (lahir 19 Agustus 1961) adalah aktor Finlandia.[1]

Ia membintangi di beberapa film, antara lain The Winter War (1989), Christmas Story (2007), dan Bad Family (2010). Ia juga dikenal untuk peran utamanya dalam drama kejahatan Sincerely Yours in Cold Blood (2000–2005), Jordskott (2015), dan Bordertown (2016–2020).

Kehidupan pribadi

[sunting | sunting sumber]

Ayah Virtanen merupakan sutradara dan aktor Jukka Virtanen. Dari pernikahannya dengan Eija Vilpas, ia memiliki dua anak laki-laki dan satu perempuan, Sinna Virtanen. Istrinya merupakan aktris berbahasa Swedia Birthe Wingren [fi], dan mereka tinggal di Stockholm.[2]

Filmografi

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Ville Virtanen". elonet.fi (dalam bahasa Suomi). National Audiovisual Archive / Finnish Board of Film Classification. Diakses tanggal 20 October 2011. 
  2. ^ Tainola, Rita (10 January 2017). "Ville Virtanen muutti Ruotsiin: Täällä voin jopa julkisesti halata vaimoani eikä kukaan välitä". Ilta-Sanomat (dalam bahasa Suomi). Diakses tanggal 9 June 2021. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]


Templat:Finlandia-pemeran-stub