Lompat ke isi

Volksliste

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Pertemuan Volksdeutsche di wilayah pendudukan Warsawa pada tahun 1940

Deutsche Volksliste (Dewan Rakyat Jerman) adalah sebuah lembaga Partai Nazi yang ditujukan untuk mengklasifikasikan wilayah pendudukan Nazi (1939-1945) ke dalam kategori-kategori yang selaras dengan kriteria yang ditentukan oleh Reichsführer-SS Heinrich Himmler. Lembaga tersebut berawal di wilayah pendudukan Polandia barat (diduduki pada 1939-1945). Skema-skema serupa kemudian dikembangkan di wilayah pendudukan Prancis (1940-1944) dan Reichskommissariat Ukraina (1941-1944).[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Longerich, Peter (2012). Heinrich Himmler. Oxford University Press. hlm. 444–450. ISBN 978-019959232-6.