Lompat ke isi

Wang Ke

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Wang Ke (lahir 5 November 2000) adalah seorang penyanyi dan penari asal Tiongkok. Pada 2018, ia berpartisipasi dalam acara Produce 48, namun tereliminasi di peringkat 56. Ia kemudian tergabung dalam dance crew MIC dan grup vokal perempuan pra-debut HOWZ. Pada tahun 2023, ia debut dalam grup vokal perempuan Tiongkok AIM.[1] Pada 2024, ia ikut serta dalam Chuang Asia Thailand dan meraih peringkat keenam, membuatnya menjadi anggota dari grup vokal perempuan Gen1es.[2]

Referensi

[sunting | sunting sumber]