Lompat ke isi

Wanted! Jane Turner

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Wanted! Jane Turner
SutradaraEdward Killy
Ed Donahue (asisten)
ProduserLee Marcus
Cliff Reid
SkenarioJohn Twist
Edmund L. Hartmann
CeritaJohn Twist
PemeranLee Tracy
Gloria Stuart
Penata musikRoy Webb
SinematograferRobert de Grasse
PenyuntingTed Cheesman
Perusahaan
produksi
Tanggal rilis
  • 27 November 1936 (1936-11-27) (Penayangan perdana New York City)[1]
  • 4 Desember 1936 (1936-12-04) (Amerika Serikat)[1]
Durasi67 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris

Wanted! Jane Turner adalah sebuah film drama kejahatan Amerika Serikat tahun 1936 garapan Edward Killy dari sebuah skenario karya Edmund L. Hartmann dan John Twist, berdasarkan pada cerita Twist. Diproduksi oleh RKO Radio Pictures, film tersebut tayang perdana di New York City pada 27 November 1936, dengan perilisan nasional pada 4 Desember. Film tersebut menampilkan Lee Tracy dan Gloria Stuart.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ a b "Wanted! Jane Turner: Detail View". American Film Institute. Diarsipkan dari versi asli tanggal April 2, 2014. Diakses tanggal September 10, 2014. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]


Templat:1930s-crime-drama-film-stub