Wengie
Tampilan
Artikel ini perlu dikembangkan dari artikel terkait di Wikipedia bahasa Inggris. (September 2024)
klik [tampil] untuk melihat petunjuk sebelum menerjemahkan.
|
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Oktober 2020. |
Wengie | |||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Informasi pribadi | |||||||||||||
Lahir | Ayche Wendy[1] 09 Januari 1986 | ||||||||||||
Negara | Australia | ||||||||||||
Pekerjaan | YouTuber, penyanyi | ||||||||||||
Situs web | www | ||||||||||||
Informasi YouTube | |||||||||||||
Kanal | |||||||||||||
Tahun aktif | 2013–kini | ||||||||||||
Pelanggan | 14.1 juta pelanggan[2] | ||||||||||||
Total tayang | 1.73 miliar penonton[2] | ||||||||||||
| |||||||||||||
Penghargaan | |||||||||||||
Diperbarui: 9 Juli 2020 |
Wendy Jie Huang (Hanzi: 文洁; Pinyin: Wénjié), lebih dikenal sebagai Wengie, (lahir 9 Januari 1986) adalah seorang penyiar YouTuber, vlogger, penyanyi dan pengisi suara Tionghoa Australia.[3][4] Pada 2018, kanal YouTube miliknya memiliki lebih dari 14 juta pelanggan, menjadikannya YouTuber paling populer dari Australia.[5][6] Kanal miliknya menjadi kanal "how-to and style" paling banyak pelanggan ke-6 di YouTube, pada Januari 2018.[7]
Referensi
[sunting | sunting sumber]Wikimedia Commons memiliki media mengenai Wengie.
- ^ "Wengie Height, Weight, Age, Bio, Boyfriend, Net Worth, Facts". Celebsline. 5 February 2019. Diakses tanggal 19 August 2019.
- ^ a b "About Wengie". YouTube.
- ^ Bisset, Jennifer (17 September 2017). "How YouTube star Wengie became the fourth Powerpuff Girl". CNET. Diarsipkan dari versi asli tanggal 1 December 2017. Diakses tanggal 28 November 2017.
- ^ Wengie Vlogs (14 January 2017), Birthday Vlog 2017 !!, diarsipkan dari versi asli tanggal 16 July 2018, diakses tanggal 28 November 2017
- ^ "Top 250 YouTubers in Australia sorted by Subscribers". Social Blade. Diarsipkan dari versi asli tanggal 18 June 2018. Diakses tanggal 29 May 2018.
- ^ McGinn, Christine (14 November 2017). "YouTube reveals the top Australian channels". Herald Sun. Diakses tanggal 28 November 2017.
- ^ "Top 250 YouTubers How-to Channels". Social Blade. Diarsipkan dari versi asli tanggal 12 October 2017. Diakses tanggal 28 November 2017.