When Spring Comes (film 2022)
Tampilan
When Spring Comes | |
---|---|
Nama lain | |
Hangul | 봄날 |
Alih Aksara yang Disempurnakan | Bomnal |
Sutradara | Lee Don-ku |
Skenario | Lee Don-ku |
Pemeran | Son Hyun-joo Park Hyuk-kwon Jung Seok-yong Son Sook Park So-jin Jung Ji-hwan |
Perusahaan produksi | MCMC |
Distributor | Contents Panda |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 102 menit |
Negara | Korea Selatan |
Bahasa | Korea |
When Spring Comes (Hangul: 봄날; RR: Bomnal; lit. Spring Day) adalah film Korea Selatan yang akan datang yang disutradarai oleh Lee Don-ku, dibintangi oleh Son Hyun-joo, Park Hyuk-kwon, Jung Seok-yong, Son Sook, Park So-jin dan Jung Ji-hwan. Film ini menggambarkan kisah seorang pria yang mencoba menghasilkan banyak uang di pemakaman ayahnya di mana semua kenalannya berkumpul, dan terjebak dalam insiden yang tak terkendali.[1] Film ini dijadwalkan dirilis di bioskop pada tanggal 27 April 2022.[2]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Jo Ji-young (March 17, 2022). "[공식] 손현주 주연 '봄날', 4월 말 개봉 확정..철부지 큰형님으로 스크린 컴백" [[Official] Son Hyun-joo's 'Spring Day' is confirmed to be released at the end of April..Screen comeback as an immature older brother] (dalam bahasa Korea). Sports Chosun. Diakses tanggal April 26, 2022 – via Naver.
- ^ Kim Bo-ra (April 26, 2022). "손현주 '봄날', 호평 가득 리뷰 포스터 공개" [Son Hyun-joo's 'Spring Day' released a review poster full of favorable reviews]. Osen (dalam bahasa Korea). Naver. Diakses tanggal April 26, 2022.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- When Spring Comes (film 2022) di Korean Movie Database
- When Spring Comes di Naver (Korea)
- (Inggris) When Spring Comes (film 2022) di HanCinema