Lompat ke isi

Wikipedia:Pengurus/Pemungutan suara/REX untuk pencabutan pengurus 28 Desember 2010

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Keputusan

[sunting sumber]

Komunitas Wikipedia Bahasa Indonesia menolak untuk mencabut status Pengurus dari Pengguna:REX, karena pemungutan suara tidak memenuhi kuorum minimal (70 %).

Naval Scene (bicara) 08:36, 18 Januari 2011 (UTC)