Wikipedia:Tantangan menulis COVID-19 Uni Eropa
Tantangan menulis COVID-19 Uni Eropa adalah tantangan menulis artikel berjudul Respons Uni Eropa terhadap pandemi koronavirus yang dikerjakan secara gotong royong.
Periode tantangan
[sunting sumber]20 April - 19 Mei 2020, 23.59 WIB
Ketentuan peserta
[sunting sumber]- Pernah menyunting atau membuat artikel di Wikipedia
- WNI dan berdomisili di Indonesia
- Bukan penerima hibah Saraswati
- Bukan staf Wikimedia Indonesia
Hadiah
[sunting sumber]Wikimedia Indonesia akan mengirimkan saldo OVO/GoPay sebesar Rp 50.000 dan cendera mata bagi 20 orang peserta tercepat yang bisa menambahkan minimal 4000 bita.
Ketentuan penulisan
[sunting sumber]- Artikel bukan terjemahan dari Wikipedia bahasa lain maupun sumber yang digunakan.
- Tidak melakukan plagiarisme
- Harus mencantumkan referensi. Minimal satu paragraf memiliki satu catatan kaki/referensi. Lebih banyak catatan kaki/referensi, kualitas artikel semakin baik.
- Artikel ditulis sesuai dengan kaidah bahasa Indonesia yang baik dan benar sesuai dengan Ejaan Yang Disempurnakan (EYD).
- Penggunaan istilah asing harus ditulis miring (italic).
- Artikel harus mencakup sudut pandang netral/tidak memihak dan/atau tidak menyudutkan pihak mana pun.
- Gaya penulisan harus bersifat deskriptif, bukan naratif dan bukan daftar poin ataupun daftar tabel. Namun, daftar poin dan daftar tabel diperbolehkan menjadi tambahan di dalam artikel.
Sumber yang bisa digunakan
[sunting sumber]Berikut ini adalah sumber yang bisa digunakan oleh peserta untuk menulis. Peserta juga bisa menggunakan sumber lainnya selama sumber tersebut sesuai dengan ketentuan Wikipedia.
Umum
[sunting sumber]- https://eeas.europa.eu/headquarters/headquarters-homepage/75968/eu-action-against-covid-19_en
- https://www.consilium.europa.eu/en/policies/covid-19-coronavirus-outbreak-and-the-eu-s-response/
- https://eeas.europa.eu/headquarters/headquarters-homepage/76341/coronavirus-latest-updates-eeas_en
- https://ec.europa.eu/info/live-work-travel-eu/health/coronavirus-response_en
- https://www.europarl.europa.eu/news/en/headlines/priorities/eu-response-to-coronavirus
- https://www.ecdc.europa.eu/en/coronavirus
Kesehatan
[sunting sumber]- https://ec.europa.eu/info/live-work-travel-eu/health/coronavirus-response/public-health_en
- https://ec.europa.eu/commission/presscorner/detail/en/ip_20_476
- https://ec.europa.eu/transparency/regexpert/index.cfm?do=groupDetail.groupDetailDoc&id=39740&no=1
- https://ec.europa.eu/commission/presscorner/detail/en/ip_20_523
- https://ec.europa.eu/growth/coronavirus-response#protectiveproducts
- https://ec.europa.eu/commission/presscorner/detail/en/ip_20_502
Pembatasan perjalanan
[sunting sumber]- https://ec.europa.eu/info/live-work-travel-eu/health/coronavirus-response/travel-and-transportation_en
- https://www.healthygateways.eu/Novel-coronavirus
- https://ec.europa.eu/commission/presscorner/detail/en/ip_20_510
- https://ec.europa.eu/transport/sites/transport/files/legislation/c20202010_en.pdf
- https://ec.europa.eu/info/live-work-travel-eu/health/coronavirus-response/travel-and-transportation_en#passengerrights
- https://ec.europa.eu/info/live-work-travel-eu/health/coronavirus-response/travel-and-transportation/travel-and-eu-during-pandemic_en
- https://ec.europa.eu/transparency/regdoc/rep/1/2020/EN/COM-2020-115-F1-EN-MAIN-PART-1.PDF
- https://ec.europa.eu/commission/presscorner/detail/en/ip_20_616
- https://ec.europa.eu/echo/what/civil-protection/mechanism_en
Sosial-ekonomi
[sunting sumber]- https://ec.europa.eu/info/live-work-travel-eu/health/coronavirus-response/economy_en
- https://ec.europa.eu/info/sites/info/files/eu_coronavirus_response.pdf
- https://ec.europa.eu/commission/presscorner/detail/en/ip_20_496
- https://ec.europa.eu/commission/presscorner/detail/en/ip_20_528
- https://ec.europa.eu/commission/presscorner/detail/en/ip_20_499
- https://ec.europa.eu/commission/presscorner/detail/en/IP_20_582
Penelitian
[sunting sumber]- https://ec.europa.eu/info/news/emergency-coronavirus-research-commission-selects-18th-project-develop-rapid-diagnostics-2020-mar-31_en
- https://eeas.europa.eu/delegations/association-southeast-asian-nations-asean/77646/18-new-eu-funded-research-projects-coronavirus-open-cooperation-asean-scientific-organisations_en
- https://ec.europa.eu/commission/presscorner/detail/en/IP_20_474
- https://ec.europa.eu/info/files/new-research-actions-coronavirus_en
- https://ec.europa.eu/info/research-and-innovation/research-area/health-research-and-innovation/coronavirus-research_en
Disinformasi
[sunting sumber]- http://euvsdisinfo.eu
- https://ec.europa.eu/info/live-work-travel-eu/health/coronavirus-response/fighting-disinformation_en
Respons internasional
[sunting sumber]- https://ec.europa.eu/commission/presscorner/detail/en/IP_20_604
- https://ec.europa.eu/commission/commissioners/2019-2024/urpilainen/announcements/commissioner-urpilainen-team-europe-our-#partners-against-covid-19_en
Peserta
[sunting sumber]Silakan berikan tanda tilde (~) sebanyak 4 kali jika Anda ingin mengikuti tantangan menulis COVID-19 Uni Eropa. Anda perlu masuk log (log in) terlebih dahulu agar nama pengguna otomatis muncul. Setelah menuliskan tanda tilde, Anda bisa langsung menulis artikel.
- RahmatdenasMengecat 20 April 2020 07.27 (UTC)
- Serigalakampus (bicara) 20 April 2020 08.51 (UTC)
- Anugrahgori (bicara) 22 April 2020 03.35 (UTC)
- Cbcbberhadiah16 (bicara) 22 April 2020 04.20 (UTC)
- Sympa264 | 📨 - 22 April 2020 11.18 (UTC)
- Sunday Tonics (bicara) 24 April 2020 14.33 (UTC)
- Muhammad Machrus Jauhari (bicara) 26 April 2020 02.37 (UTC)
- Akbar Soepadhi (bicara) 12 Mei 2020 21.28 (UTC)
- MuRiIrUm (bicara) 19 Mei 2020 16.44 (UTC)
Diskusi
[sunting sumber]Jika peserta ingin berdiskusi mengenai penulisan, silakan gunakan halaman pembicaraan artikel.
Halaman pembicaraan artikel juga digunakan untuk menginformasikan panitia jika peserta sudah selesai menulis (minimal 4000 bita).