Lompat ke isi

Wikipedia:Warung Kopi (Lain-lain)/Arsip/September 2012

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas


Halaman Utama Wikipedia Bahasa Aceh

[sunting sumber]

Wikipedia bahasa Aceh berencana membuat halaman utama baru. Komponen halaman utamanya sama dengan halaman utama Wikipedia Bahasa Indonesia tetapi tanpa bagian Peristiwa Terkini dan Tanggal Hari Ini dalam Sejarah. Komponen tambahannya memiliki 2 artikel pilihan dan 2 gambar pilihan yaitu artikel/gambar pilihan umum dan artikel/gambar pilihan khusus Aceh. Kemudian sedikit pengantar tentang Wikipedia untuk pengguna baru (dalam bahasa Aceh) dan pengantar tentang Aceh dan bahasanya untuk orang non-Aceh (dalam bahasa Indonesia dan Inggris). Barangkali masih ada sisa rancangan halaman utama yang tidak jadi dipakai untuk halaman utama Wikipedia Indonesia? Terima kasih sebelum dan sesudahnya. . -- Si Gam (bicara) 4 September 2012 05.34 (UTC)[balas]

Halo, Om Kenrick! Sepertinya teman kita ada yang membutuhkan bantuan/ saran! Apakah anda bersedia membantu? Wagino 20100516 (bicara) 4 September 2012 12.38 (UTC)[balas]

Aku mau nanya, boleh gx aku bikin artikel Pendudukan Jepang di Kalimantan Barat. Aku minta izin ada sebabnya, takut ntar dihapus "pejabat" Wikipedia. Tapi, bolehin ya? Soalnya referensinya juga banyak. Salam. --Akbar saja. (bicara) 7 September 2012 10.20 (UTC)[balas]

Ehm! Jangan berprasangka buruk terhadap para pengurus. Jika memang artikel yang anda buat layak tentunya tidak akan dipel. -- Wagino 20100516 (bicara) 7 September 2012 10.25 (UTC)[balas]
Heuheuheu, ingat, jangan terbebani aturan! SpartacksCompatriot dan lapak stensilnya. 9 September 2012 02.02 (UTC)[balas]

200,000!

[sunting sumber]

Bisakah kita mencapai 200,000 artikel menjelang akhir tahun ini? Tampaknya pertumbuhan artikel WBI relatif stagnan. Ayo kita kejar Wikipedia Bahasa Arab dan beberapa wiki lainnya! SpartacksCompatriot dan lapak stensilnya. 9 September 2012 02.00 (UTC)[balas]

SukaSuka Mendukung Aldo samulo (bicara) 9 September 2012 02.01 (UTC)[balas]

Jika kita berasumsi hari ini WPID mencapai 194.000 artikel, maka kita harus membuat rata-rata 54 artikel per hari. Secara pribadi saya setengah pesimis kita bisa mencapainya jika pertumbuhan artikel baru masih seperti minggu-minggu terakhir, meskipun di Meta WPID merupakan salah satu kandidat yang berpeluang bisa meraihnya. Wagino 20100516 (bicara) 9 September 2012 02.33 (UTC)[balas]
54 artikel perhari? Hmm, saya coba bantu dengan proyek membirukan seluruh pranala pemain di La Liga, dan juga selanjutnya di Seri A, Eredivisie dan Bundesliga.... SpartacksCompatriot dan lapak stensilnya. 9 September 2012 02.51 (UTC)[balas]
UPDATE: Kita telah berhasil menembus 194.000 artikel, tepat di Juan Forlín. Salam, SpartacksCompatriot dan lapak stensilnya. 9 September 2012 09.12 (UTC)[balas]
Bagus Mantap... -- Wagino 20100516 (bicara) 9 September 2012 12.46 (UTC)[balas]
Komentar Peneliti menjawab Saya melakukan catatan penelitian kecil-kecilan selama sebulan terakhir. Saya mencatat jumlah artikel, halaman, suntingan, pengguna, berkas, dan depth tiap hari sekitar jam 7 malam. Data yang saya punya menunjukkan bahwa kita saat ini mampu membuat sekitar 40-70 artikel per hari. Kalau kita mau tembus 200.000 artikel sebelum 1 Januari 2013 jam 00.00, ya kita perlu usaha lebih untuk mewujudkannya. Salam, RaymondSutanto (bicara) 9 September 2012 14.29 (UTC)[balas]
👍Suka SpartacksCompatriot dan lapak stensilnya. 11 September 2012 11.56 (UTC)[balas]
👍Suka Aldo samulo (bicara) 30 September 2012 07.23 (UTC)[balas]
Payah, nih. Sementara Wikipedia Bahasa Turki sudah sampai angka 196.000 + 800 artikel lebih, masa kita baru sampai 196.000 + 500 artikel. Payah nih. --Akbar saja. (bicara) 21 Oktober 2012 07.20 (UTC)[balas]
Lho, Bang Adi kok ngeluh. Kerja dong.... SpartacksCompatriot lapak stensil 21 Oktober 2012 13.49 (UTC)[balas]

Adakah situs atau aplikasi untuk mengetahui jumlah pengunjung/artikel Wikipedia yang paling sering dikunjungi? Cuma pengen tau aja. Tks 182.10.27.153 9 September 2012 12.42 (UTC)[balas]

Coba anda kunjungi halaman di Statistik Wikitrends. Salam. Wagino 20100516 (bicara) 9 September 2012 12.48 (UTC)[balas]

Pertanyaan

[sunting sumber]

Saya ingin bertanya, apakah hanya pengurus saja yang boleh ikut Wikimania? Terima kasih dan Salam.

Muhammad Ariandra (bicara) 30 September 2012 08.15 (UTC)[balas]

Siapapun boleh mengikuti Wikimania, asal diundang. Contoh: Chaerani bukan seorang pengurus saat ikut di Wikimania 2006, dan Kartika bukan seorang pengurus saat ikut Wikimania 2010. Semoga membantu. Salam, SpartacksCompatriot lapak stensil 30 September 2012 08.23 (UTC)[balas]
Apakah anda berminat? Aldo samulo (bicara) 30 September 2012 08.34 (UTC)[balas]
Saya benar-benar berminat, bung Aldo. Muhammad Ariandra (bicara) 5 Oktober 2012 14.03 (UTC)[balas]
Tolong undang saya ya bung ! MURI (dan Warkop pribadinya) 6 Oktober 2012 13.59 (UTC)[balas]

Wikipedia Vietnam = 500 K

[sunting sumber]

Selamat buat Wikipedia Vietnam yang telah menembus perolehan 500 ribu artikel pada tanggal 28 September 2012. Wagino 20100516 (bicara) 1 Oktober 2012 04.05 (UTC)[balas]

Selamat juga untuk Wikipedia bahasa Indonesia yang telah hampir mencapai 200 ribu artikel tahun 2013. Wagino 20100516 (bicara) 1 Oktober 2012 04.05 (UTC)[balas]

Eh, apa-apaan ini? Tantangan diterima.— FarrasLa Poste 1 Oktober 2012 17.01 (UTC)[balas]
Mengejar atau dikejar nich !!! Yanu Tri (Ngobrol Yuk) 2 Oktober 2012 06.23 (UTC)[balas]
Wuidih, cepat sekali pekerjaan orang-orang Vietnam ini ya. Apa ini hasil kerja bot? SpartacksCompatriot lapak stensil 2 Oktober 2012 13.17 (UTC)[balas]
Bisa juga sih, tapi kita jangan buruk sangka dulu. MURI (dan Warkop pribadinya) 6 Oktober 2012 14.01 (UTC)[balas]
Hehehehehehehe..... SpartacksCompatriot lapak stensil 6 Oktober 2012 14.53 (UTC)[balas]
Kalau mau berhasil mencapai 200.000 pada akhir tahun ini. Kira-kira yaa per harinya harus ada 70-80 artikel baru. — FarrasLa Poste 6 Oktober 2012 14.05 (UTC)[balas]