Lompat ke isi

Woman of Fire

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Woman of Fire
Poster untuk Woman of Fire (1971)
Nama lain
Hangul
Hanja
Alih Aksara yang DisempurnakanHwanyeo
McCune–ReischauerHwanyŏ
SutradaraKim Ki-young[1]
ProduserJung Jin-woo
Ditulis olehKim Ki-young
PemeranNamkoong Won
Youn Yuh-jung
Penata musikHan Sang-ki
SinematograferJung Il-sung
PenyuntingKim Hee-su
DistributorWoo Jin Films Co., Ltd.
Tanggal rilis
  • 1 April 1971 (1971-04-01)
Durasi100 menit
NegaraKorea Selatan
BahasaKorea
Pendapatan
kotor
$24,955[2]

Woman of Fire (Hangul화녀; RRHwanyeo) adalah film Korea Selatan tahun 1971 yang disutradarai oleh Kim Ki-young. Film ini merupakan film kedua dari trilogi Housemaid Kim diikuti oleh Woman of Fire '82. Film ini merupakan daur ulang dari film klasik The Housemaid.[3]

Alur[sunting | sunting sumber]

Kehidupan seorang komposer dan istrinya, yang tinggal di sebuah peternakan ayam, jatuh ke dalam kekacauan ketika seorang femme fatale bergabung dengan rumah tangga mereka.[1]

Rilis[sunting | sunting sumber]

Woman of Fire ditayangkan ulang di bioskop Korea Selatan pada tanggal 1 Mei 2021.[4]

Pemeran[sunting | sunting sumber]

Penghargaan[sunting | sunting sumber]

Catatan[sunting | sunting sumber]

  1. ^ a b c "Woman of Fire (Hwanyeo) (1971)". Korean Movie Database (KMDb). Diakses tanggal 2021-07-05. 
  2. ^ "Woman of Fire (1971)". Korean Film Council. Diakses tanggal 2021-07-05. 
  3. ^ "Youn Yuh-jung's maiden film 'Woman of Fire' comes under limelight". The Korea Times. 2021-04-27. Diakses tanggal 2021-07-05. 
  4. ^ Kang, Hyun-kyung (2021-04-23). "Oscar-nominee Youn Yuh-jung's debut film to be screened on May 1". The Korea Times. Diakses tanggal 2021-07-05. 
  5. ^ "Awards for Hwayo (1970)". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-07-09. Diakses tanggal 2021-07-05. 
  6. ^ "Woman of Fire (Hwanyeo)". Diakses tanggal 2021-07-05. 

Bibliografi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]