Yoo Jun
Tampilan
Yoo Jun | |
---|---|
![]() | |
Lahir | Hong Tae-Ui 15 April 2000 |
Kebangsaan | Korea Selatan |
Pekerjaan | Pemeran |
![]() ![]() ![]() ![]() |
Yoo Jun (bahasa Korea: 유준; nama lahir Hong Tae-ui (bahasa Korea: 홍태의); (lahir 15 April 2000)[1] adalah pemeran Korea selatan. Ia paling dikenal karena perannya sebagai Choi Yeon-woo dalam seri web Color Rush. Ia juga berperan dalam seri televisi Crash Course in Romance (2023).[2]