Lompat ke isi

You are the Reason

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
"You Are the Reason"
Singel oleh Calum Scott
dari album Only Human
Dirilis17 November 2017 (2017-11-17)
Durasi3:24
LabelCapitol
Pencipta

"You Are the Reason" merupakan sebuah lagu yang dibawakan oleh penyanyi Britania Raya Calum Scott. Lagu ini dirilis pada 17 November 2017 oleh Capitol Records sebagai singel orisinil kedua dari album pertama Scott, Only Human. Lagu ini diproduksi oleh Fraser T Smith yang pernah memperoleh Grammy Award.[1] Lagu ini telah distreaming sebanyak satu miliar kali[2] dan telah terjual sebanyak lima juta salinan di seluruh dunia.[3] Video musiknya direkam di Kiev, Ukraina, dan jumlah penontonnya telah melampaui 400 juta di YouTube.

Duet bersama Leona Lewis

[sunting | sunting sumber]

Pada 9 Februari 2018, Scott mengeluarkan versi remix bersama penyanyi Leona Lewis. Scott menyatakan bahwa duet dengan Lewis merupakan impian yang menjadi nyata mengingat ia adalah penggembar Lewis.[4]

Daftar lagu

[sunting | sunting sumber]
Digital download[5]
No.JudulDurasi
1."You Are the Reason"3:24

Sertifikasi

[sunting | sunting sumber]
Negara Sertifikasi Penjualan/unit tersertifikasi
Australia (ARIA)[6] Platinum 70.000^

* Jumlah penjualan menurut sertifikasinya.
^ Jumlah pengiriman menurut sertifikasinya.
double-dagger Jumlah penjualan + pengiriman menurut sertifikasinya.

Referensi

[sunting | sunting sumber]