Lompat ke isi

Yusaku Maezawa

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Yusaku Maezawa
Nama asal前澤 友作
Lahir22 November 1975 (umur 49)
Kamagaya, Jepang
PekerjaanPengusaha
Tahun aktif1998–kini
OrganisasiStart Today, Zozotown, ZOZO
Suami/istriBercerai
Anak1[1]

Karier luar angkasa
Wisatawan antariksa Space Adventures
Waktu di luar angkasa
Sekarang di luar angkasa
MisiSoyuz MS-20
X: yousuck2020 Instagram: yusaku2020 Youtube: UCO3gOWCjoz9aeXdSUt6Fhmw Discogs: 2748730 Modifica els identificadors a Wikidata

Yusaku Maezawa (前澤 友作, Maezawa Yūsaku, lahir 22 November 1975) adalah seorang wirausahawan miliuner dan kolektor seni rupa asal Jepang. Ia mendirikan Start Today pada 1998 dan meluncurkan situs web ritel fesyen daring Zozotown pada 2004.[2] Pada Juli 2021, ia diperkirakan oleh Forbes memiliki kekayaan bersih $1.9 miliar.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ a b "Forbes profile: Yusaku Maezawa". Forbes.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 23 September 2018. Diakses tanggal 16 July 2021. 
  2. ^ "Japanese art enthusiast Yusaku Maezawa in $98m art spree". BBC News. 12 May 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 31 August 2018. Diakses tanggal 21 June 2018.